a. Visi :
mewujudkan Kesejahtraan melalui peningkatan sarana prasarana dan Produksi perkebunan.
b.Misi :
kesehatan serta pengamlan ajaran Agama kepada Masyarakat sesuai dengan filsafah
Tri Hita Karana.
2. Mempasilitasi Kelompok dan subak untuk meningkatkat Produksi
3. Meningkatkan permodalan melalui pengembangan ekonomi mikro Desa
4. Menggali,melestarikan dan mengembangkan nilai nilai budaya Desa
5. Menngkatkan ketahanan ekonomi dengan manggalakkan usaha ekonomi
kerakyatan, melalui program straregis di bidang produksi pertanian, pemasaran,
koperasi, usaha kecil dan menengah, serta pariwisata
6. Menigkatkan partisipasi masyarakatdalam pembangunan, sehingga dapat
menumbuhkembangkan kesadaran dan kemandirian dalam pembangunan desa
yang berkelanjutan.
7.Menciptakan suasana yang aman dan tertib dalam kehidupan bermasyarakat.
8.Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan menigkatkan kerjasama antar